Skip to main content

Dasar Perencanaan Pendidikan


UPIx

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib bagi semua mahasiswa program sarjana strata 2 Program Studi Administrasi Pendidikaan FIP UPI. Mata kuliah ini membahas, menganalisis dan  mengkaji berbagai konsep, teori yang mendasar i pemahaman tentang Perencanaan Pendidikan. Lingkup Kajian Dasar Perencanaan Pendidikan adalah: Konsep Dasar Perencanaan Pendidikan, Teori-Teori Terkait Perencanaan Pendidikan, Konsep yang terkait Perencanaan Pendidikan, Metode Perencanaan Pendidikan, Produk Perencanaan Pendidikan, Perencanaan Pendidikan dalam Sistem Pendidikan Nasional, Perencanaan pada Tingkat Satuan Pendidikan. 

Enroll